Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 2, Mengapa Harus Melaksanakan Kewajiban Dahulu Sebelum Mendapatkan Hak?

By Grace Eirin, Kamis, 9 September 2021 | 11:30 WIB
Membersihkan lingkungan rumah merupakan salah satu contoh kewajiban terhadap lingkunga. (Photo by Yan Krukov from Pexels)

6. Mengurangi penggunaan kendaraan bermotor agar dapat mengurangi penggunaan minyak bumi. 

7. Melakukan penghijauan dengan banyak menanam tumbuhan dan pohon.

8. Mulai memanfaatkan energi alternatif. 

Setelah melakukan kewajiban tersebut, kamu bisa mendapatkan hak terhadap lingkungan. Berikut ini contohnya. 

B. Hak Terhadap Lingkungan

1. Mendapatkan lingkungan yang bersih dan nyaman. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 2, Mengapa Kita Memerlukan Energi Alternatif?

2. Dapat menikmati keindahan alam sekitar beserta keragaman flora dan fauna di dalamnya. 

3. Mendapatkan air bersih, aliran listrik, dan energi lainnya. 

4. Mendapatkan lingkungan yang sehat bebas dari pencemaran dan polusi. 

5. Mendapatkan oksigen dan udara bersih dari pohon-pohon di lingkungan tempat tinggal.

Nah, itulah alasan mengapa kita harus melakukan kewajiban terlebih dahulu sebelum mendapatkan hak terhadap lingkungan. 

Kamu juga bisa melakukan kewajiban dan mengetahui hak terhadap lingkungan dari penjelesan tersebut. 

Tonton video ini juga, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.