Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 3, Apa Perbedaan Organ Pencernaan Sapi dan Burung?

By Ikawati Sukarna, Rabu, 15 September 2021 | 09:30 WIB
Perbedaan organ-organ pencernaan pada sapi dan burung (Pixabay)

Gigi berfungsi untuk memotong makanan menjadi bagian yang lebih kecil. Kemudian Saliva mengeluarkan air liur yang berfungsi mendorong makanan menuju lambung.

Terakhir lidah, lidah berperan dalam membantu mengambil makanan dan memasukkannya ke dalam mulut sapi.

b. Lambung 

Bagian lambung sapi terdiri dari 4 bagian yaitu rumen, abomasum, omasum, dan retikulum. Keempat bagian lambung ini memiliki fungsinya masing-masing. 

Dalam sistem pencernaan, proses pencernaan sapi terjadi di tempat ini. Karena lambung itu memproduksi enzim-enzim tertentu.

Baca Juga: 5 Khasiat Mentimun Jika Dikonsumsi Setiap Hari, Bisa Cegah Dehidrasi hingga Kanker

c. Usus Halus 

Mulai dari menghaluskan makanan, menyerap nutrisi-nutrisinya, hingga akhirnya di salurkan ke dan anus. 

Untuk ukurannya, usus halus sapi memiliki ukuran yang besar. 

d. Anus 

Organ pencernaan ini berfungsi sebagai tempat pembuangan sisa- sisa makanan yang sudah diserap dan diolah oleh oragn-organ pencernaan sebelumnya.