Ini dilakukan untuk menyulitkan musuh-musuhnya saat menyerang menurut ahli taktik militer.
Napoleon juga membawa perubahan aturan ini ke Swiss, Jerman, Polandia, Spanyol, dan Italia, sehingga membuat mereka mengemudi di sebelah kanan.
Namun, mengemudi di sisi kiri diwajibkan di Inggris pada 1835. Negara-negara yang merupakan bagian dari jajahan Inggris juga mengikutinya.
Baca Juga: Perubahan Bentuk Energi dari Mobil yang Sedang Melaju atau Dikendarai
Sebagian besar bekas jajahan Inggris, dengan beberapa pengecualian, mengemudi di sisi kiri jalan.
Ini artinya menggunakan posisi setir di sebelah kanan, termasuk Indonesia.
Sedangkan, Amerika Serikat, negara-negara Amerika Latin, dan negara-negara Eropa mengemudi di sisi kanan.
Oleh karena itu, negara-negara tersebut menggunakan posisi setir di sebelah kiri.
(Penulis: Ahmad Naufal Dzulfaroh)
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.