Bobo.id - BMKG beri peringatan dini adanya cuaca ekstrem di Indonesia. Lebih tepatnya, berkaitan dengan adanya hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
Kedua peristiwa tersebut akan terjadi di sejumlah wilayah di Indonesia.
Dikutip dari Kompas.com, Hari Tirto Djatmiko, selaku Kepala Bidang Diseminasi Iklim dan kualitas Udara mengungkapkan bahwa peristiwa hujan deras dan angin kencang termasuk bagian dari masa transisi atau masa pancaroba.
Agar masyarakat tidak merasa khawatir dan dapat melakukan antisipasi-antisipasi berkaitan dengan hujan deras tersebut, berikut ini prediksinya di wilayah Indonesia:
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hujan Deras di Jabodetabek 23 - 24 Februari, BMKG Imbau Masyarakat Waspada
Prediksi Hujan dan Angin Kencang
Pada tanggal 27 September 2021, prediksi angin hujan dan angin kencang terjadi di wilayah:
A. Hujan lebat disertai petir dan angin kencang:
- Aceh
- Sumatera Barat
- Kepulauan Riau
- Bengkulu
- Kepulauan Bangka Belitung
- Banten
- Papua
- Maluku
- Maluku Utara
- Sulawesi Barat
B. Hujan disertai petir dan angin kencang:
- Sumatera Utara,
- Riau
- Sumatera Selatan
- Lampung
- Jawa Tengah
- Nusa Tenggara Barat
Angin Kencang
- Kalimantan Selatan
Baca Juga: Waspada Cuaca Ekstrem di Beberapa Wilayah Indonesia, Berikut Daftarnya
Pada tanggal 28 September 2021, prediksi angin lebat disertai petir dan angin kencang terjadi di wilayah:
A. Hujan lebat disertai petir dan angin kencang:
- Papua
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Tengah
- Jawa Barat
- Banten
- Lampung
- Kepulauan Bangkan Belitung
- Jambi
- Riau
- Aceh
B. Hujan disertai petir dan angin kencang:
- Kepulauan Riu
- Nusa Tenggara Barat
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Maluku Utara
- Maluku
- Papua Barat
Pada tanggal 29 September 2021, prediksi angin lebat disertai petir dan angin kencang terjadi di wilayah:
Baca Juga: Berdampak pada Cuaca Ekstrem di Nusa Tenggara Timur, Apa Itu Siklon Tropis Seroja?
Hujan lebat disertai petir dan angin kencang:
- Aceh
- Sumatera Barat
- Kepulauan Riau
- Bengkulu
- Sumatera Selatan
- Lampung
- Kepulauan Bangka Belitung
- Jawa Barat
- Kalimantan Barat
- Kalimatan Tengah
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Timur
- Papua
Hujan disertai petir dan angin kencang:
- Sumatera Utara
- Jambi
- DKI Jakarta
- Nusa Tenggara Barat
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Tengah
- Sulawei Barat
- Sulawesi Tenggara
- Maluku utara
- Maluku
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.