Rahasia Membuat Telur Rebus Lebih Mudah Dikupas Kulitnya, Kuncinya Ada di 3 Hal Ini

By Thea Arnaiz, Sabtu, 2 Oktober 2021 | 12:00 WIB
Menguoas telur rebus agar lebih mudah dan tetap mulus. (Foto oleh Ron Lach dari Pexels)

3. Garam

Cara terakhir yang bisa teman-teman coba adalah dengan menambahkan garam. 

Siapkanlah panci dan air untuk merebus telur.

Lalu, tambahkanlah satu sendok teh garam pada air tersebut. Jika sudah, rebuslah telur sampai tingkat kematangan sempurna dengan api sedang.

Dengan cara ini kita akan lebih mudah mengupas kulit telur tanpa merubah kandungan gizinya.

Baca Juga: Antara Makanan Padat dan Makanan Cair, Lebih Baik Konsumsi yang Mana saat Sarapan?

Nah, itulah cara mengupas kulit telur, agar permukaan telur tetap rata tanpa mengubah kandungan gizi dan rasanya.

(Penulis: Raka, Gustia, Gusthia Sasky T)

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.