Bagian Paru-Paru Beserta Fungsinya, Ada Pleura hingga Alveoli

By Ikawati Sukarna, Rabu, 27 Oktober 2021 | 14:00 WIB
bagian-bagian paru-paru beserta fungsinya. (Freepik.com)

Pleura memiliki dua lapisan, yaitu: 

a. Pleura dalam

Lapisan pleura ini terletak di sebelah paru-paru

b. Pleura luar

Lapisan pleura ini digunakan untuk melapisi dinding dada

Baca Juga: Penting Diketahui di Masa Pandemi COVID-19, Ini 2 Cara Pengobatan Infeksi Paru-Paru Berdasarkan Penyebabnya

2. Bronkus 

Bagian ini terletak di antara tenggorokan dan paru-paru.

Bisa dikatakan bahwa bronkus ini merupakan saluran pernapasan sebagai tempat keluar masuknya udara ke dalam tubuh. 

Bronkus itu memiliki beberapa fungsi, yakni: 

a. Mencegah infeksi 

b. Memastikan udara masuk dengan baik dari trakea ke alveolus