Ingin Tidur Nyenyak Malam Ini? Cobalah Pakai Kaus Kaki Ketika Tidur, Ini Penjelasannya

By Iveta Rahmalia, Kamis, 28 Oktober 2021 | 20:15 WIB
Pakai kaus kaki saat tidur bisa membuat tidur kita jadi lebih nyenyak.
Pakai kaus kaki saat tidur bisa membuat tidur kita jadi lebih nyenyak. (Pxhere)

5. Peralatan Elektronik yang Sudah Usang

Sama dengan pakaian, peralatan elektronik yang sudah usang seperti laptop, jam alarm, dan handphone juga perlu disingkirkan dari kamar tidur.

Hal ini hanya akan mengumpulkan banyak debu di lemari dan kamar tidur.

Baca Juga: Jangan Sepelekan Lagi, Ini Bahaya Jika Terlalu Sering Menggunakan Smartphone Sebelum Tidur

6. Keranjang Laundry

Terakhir, benda yang tidak boleh diletakkan di kamar tidur adalah keranjang laundry atau keranjang pakaian kotor.

Selain menimbulkan kekacauan, pakaian kotor juga dapat menyebarkan kuman dan bakteri di kamar tidur.

Taruh di keranjang di kamar mandi atau tempat cucian.

(Penulis: Avisena Ashari, Ersa Edopita Maret)

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.