Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI Tema Wirausaha, Apa Tujuan Diadakannya Kegiatan Mengolah Koran Bekas Menjadi Bahan Kerajinan?

By Thea Arnaiz, Senin, 8 November 2021 | 07:30 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI tema wirausaha, apa tujuan diadakannya kegiatan mengolah koran bekas menjadi bahan kerajinan. (Foto oleh Artem Beliaikin dari Pexels)

Kamu tidak termasuk sebagai anggota perajin Kampung Koran. Apakah kamu juga memiliki tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan? Jelaskan alasanmu!

Jawaban: Iya, saya bertanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan. Saya memilah sampah sesuai jenisnya dan tidak membuang sampah sembarangan.

Baca Juga: Manfaat dan Cara Mencuci Tangan yang Benar, Materi Kelas 3 SD Tema 4

Bayangkan dirimu sebagai seorang pemilik suatu wirausaha di daerahmu. Upaya apa yang akan kamu lakukan sebagai wujud tanggung jawabmu terhadap lingkungan sekitar?

Jawaban: Misalnya saya mempunyai wirausaha makanan, saya akan berusaha mengolah limbahnya menjadi pupuk tanaman organik yang menyuburkan.

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama komputer di rumah.

Sumber: Tematik Terpadu Kelas 6 SD/MI Tema Wirausaha Edisi Revisi Kurikulum 2013, Penerbit Erlangga, 2018.

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan komputer dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar komputer ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia