Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Apa Manfaat Peduli Lingkungan bagi Kesehatan Masyarakat?

By Thea Arnaiz, Selasa, 30 November 2021 | 07:30 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI tema menuju masyarakat sejahtera. Apa manfaat kepedulian terhadap lingkungan bagi kesehatan. (Foto oleh cottonbro dari Pexels)

3. Apa tujuan diadakannya kegiatan tersebut?

Jawaban: Acara Aksi Siaga Sehat ini dilakukan dengan tujuan untuk mengajak dan menyadarkan warga akan pentingnya menciptakan lingkungan sehat.

4. Apa kaitan perilaku masyarakat terhadap lingkungan dan masyarakat sehat?

Jawaban: Jika perilaku masyarakat memerhatikan kebersihan lingkungan, maka akan tercipta masyarakat yang sehat dan tidak mudah sakit.

Baca Juga: Mencari Masalah dan Penyelesaian pada Teks 'Bangga Menjadi Orang Indonesia', Materi Kelas 3 SD Tema 4

5. Apakah manfaat kepedulian masyarakat terhadap lingkungan bagi kesehatan masyarakat?

Jawaban: Jika lingkungan sehat, masyarakatnya pun menjadi sehat.

Nah, itulah jawabannya. Jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.

(Sumber: Tematik Terpadu Kelas 6 SD/MI Tema Menuju Masyarakat Sejahtera Edisi Revisi Kurikulum 2013, Penerbit Yudhistira, 2019)

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan komputer dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar komputer ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia