Mata Merah Bikin Tidak Nyaman, Ini 5 Hal yang Bisa Jadi Penyebabnya

By Thea Arnaiz, Minggu, 5 Desember 2021 | 08:59 WIB
Cari tahu kenapa mata kita bisa kemerahan. (piqsels)

Penyebab bintitan sendiri adalah penyumbatan kelenjar minyak di mata. Jadi, bintitan ini seperti jerawat atau bisul.

Tanda-tandanya bintitan ini adalah menyebabkan mata menjadi memerah sertah bengkak. 

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Apa Manfaat Peduli Lingkungan bagi Kesehatan Masyarakat?

5. Peradangan pada Mata 

Peradangan pada mata (blefaritis) adalah kondisi yang sering dialami banyak orang.

Akibat dari peradangan ini, menyebabkan mata teman-teman kemerahan dan kelopak mata terasa bengkak dan panas.

Jika sudah terkena peradangan ini, segera saja berkonsultasi ke dokter untuk meringankan gejalanya. 

Nah, itulah penyebab mata kita bisa kemerahan dan rasa tidak nyaman di sekitar mata. Mulai dari alergi sampai peradangan mata.

Tonton video ini, yuk! 

 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.