Terjadinya Erupsi Gunung Berapi Tidak Bisa Diperkirakan, Ternyata 3 Hal Ini Jadi Penyebab Erupsi

By Tyas Wening, Minggu, 5 Desember 2021 | 20:00 WIB
Ada tiga penyebab gunung berapi mengalami erupsi. (M. Rietze/Wikimedia Commons)

3. Kondisi di Permukaan Gunung

Faktor yang terakhir ini tidak selalu disebabkan oleh gunung berapi itu sendiri, melainkan oleh faktor eksternal atau faktor dari luar.

Salah satunya adalah karena adanya gerhana bulan dan gerhana matahari yang terjadi, kemudian menyebabkan adanya perubahan pasang surut air laut.

Nah, untuk faktor ketiga ini, biasanya terjadi pada gunung api yang berada di tengah laut.

Baca Juga: Bisa Meletus, Ini 5 Gunung Berapi Bawah Laut dari Beragam Wilayah di Dunia

Gunung api yang berada di tengah laut ini akan menjadi lebih sensitif karena permukaan air yang naik saat terjadinya gerhana bulan maupun gerhana matahari.

Akibatnya, tekanan gunung berapi jadi bertambah karena pasang surut air laut ini.

Sehingga kalau tekanannya semakin tinggi, gunung api akan lebih cenderung untuk mengalami erupsi.

Tonton video ini juga, yuk!

-----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.