Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 6, Keahlian yang Harus Dimiliki Peternak

By Grace Eirin, Kamis, 16 Desember 2021 | 12:30 WIB
Apa keahlian yang harus dimiliki seorang peternak? (cottonbro from Pexels)

3. Kesehatan Hewan 

Peternak juga harus mengerti dan memahami macam-macam penyakit dan penanganan jika hewan ternak mengalami sakit. 

Karena peternak harus menjaga kualitas hewan ternak, sehingga pakan dan kesehatannya harus dijaga. 

Jika hewan sakit, maka kualitas hewan ternak menjadi menurun dan menyebabkan hewan lain juga berisiko tertular. 

Penanganan pada hewan ternak yang sakit harus segera dilakukan agar tidak menimbulkan banyak kerugian. 

Oleh karena itu, tidak jarang peternak akan banyak bekerja sama dengan para dokter hewan. 

Baca Juga: Perbedaan Push Up, Knee Up, dan Sit Up, Serta Cara Melakukannya

4. Pantang Menyerah

Semua jenis pekerjaan dan profesi di dunia ini harus memiliki sikap pantang menyerah. 

Begitupun dengan profesi peternak, karena dalam menjalankan usahanya, pasti akan menemui rintangan dan halangan. 

Oleh karena itu, sikap pantang menyerah dan tekun belajar diperlukan dalam proses mengelola usaha peternakan. 

Nah, itulah beberapa keahlian yang harus dimiliki seorang peternak untuk menghasilkan hewan ternak berkualitas. 

Tonton video ini juga, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.