Resep Roti Orak-arik Keju Super Mudah, Rasa Gurih dan Bikin Nagih untuk Sarapan Besok

By Niken Bestari, Selasa, 1 Februari 2022 | 20:00 WIB
Resep Scrambled Egg, Menu Sarapan Seru Untuk Di Akhir Pekan (Sajian Sedap)

- 1/2 buah bawang bombay, cincang halus;

- 5 jamur kancing, potong 2 bagian, iris;

- 3/4 sendok teh garam;

- 1/2 sendok teh merica bubuk;

- 50 gram keju cheddar parut;

- 125 ml cooking cream;

- 5 lembar roti gandum;

Baca Juga: Rasanya Lezat dan Mudah Dibuat, Coba 4 Resep Roti Panggang Ini untuk Sarapan

- 100 gram keju mozzarella, parut kasar;

- 2 sendok makan mentega tawar untuk menumis.

Cara Membuat Scramble Egg Cheese Melt:

1. Campur telur, jamur kancing, garam, merica, keju cheddar, dan cooking cream. Aduk sampai rata.