Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Perubahan Bentuk Benda

By Amirul Nisa, Senin, 7 Februari 2022 | 11:30 WIB
Mengenal ciri khas benda cair, yang selalu mengalir ke tempat lebih rendah. (pixabay)

- Padat

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), benda padat adalah barang atau benda yang memiliki wujud padat menyerupai bentuk tertentu sesuai benda tersebut.

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan tentang Variasi dan Kombinasi Gerak Dasar dalam Aktivitas Gerak Berirama, Materi PJOK Kelas 6 SD

Benda padat pun dibagi menjadi dua jenis berdasarkan susunan partikel di dalamnya.

Susunan partikel yang rapi pada benda padat sering disebut kristal.