Bahkan dalam sebuah penelitian disebutkan, dehidrasi bisa menyebabkan gangguan suasana hati hingga konsentrasi.
4. Melancarkan Pencernaan
Fungsi lain air untuk tubuh adalah menyehatkan pencernaan.
Bila teman-teman tidak minum cukup air, usus besar akan menarik air dari fases dan menyebabkan terjadinya sembelit.
Karena itu penting untuk selalu mengontrol konsumsi air harian.
Baca Juga: Menemukan Informasi pada Teks Matahari Sumber Energi Terbesar, Materi Kelas 3 SD Tema 6
Nah, itu tadi beberapa manfaat air untuk tubuh manusia.
Bukan hanya sehatkan otak, air juga memiliki peranan penting dalam pencernaan dan kondisi sendi.
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.