Ubah Mi Instan Jadi Mewah, Ikuti Resep Mi Instan Carbonara Berikut Ini

By Niken Bestari, Senin, 21 Februari 2022 | 18:30 WIB
Resep Mi Instan Carbonara. (Pixabay)

4. Tambahkan secukupnya air rebusan mi instan agar bumbu carbonara tidak terlalu kental.

5. Masukan setengah saja bumbu mi agar bumbu carbonara tidak terlalu asin, masukan daun seledri lalu aduk sekitar 2 menit hingga matang.

6. Letakkan mi yang sudah direbus pada piring lalu siram mi dengan saus carbonara yang sudah dibuat.

Nah, itulah resep mi instan carbonara yang super mudah dan enak. Teman-teman bisa membuat sendiri di rumah.

Tapi ingat, tetao jaga keseimbangan nutrisi dengan tidak menyantap mi instan terlalu sering, ya!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.