Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Teks Iklan dan Contohnya

By Grace Eirin, Selasa, 15 Maret 2022 | 10:00 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang teks iklan. (Pexels/Daniela Echavez)

- Harus ada sumbernya, maksudnya pemasang iklan atau penyandang dana pada iklan harus jelas. 

- Harus ada pesan yang disampaikan, yang bisa berwujud verbal dan nonverbal. 

- Harus ada media, atau sarana yang digunakan untuk menyajikan iklan. Contohnya media cetak, media elektronik, dan lain sebagainya. 

- Harus ada penerima, atau sasaran yang dituju untuk menyampaikan iklan. 

- Harus ada efek atau perubahan yang terjadi setelah penerima menerima iklan tersebut. 

- Harus ada umpan balik atau tanggapan yang dikehendaki oleh penerima iklan sehingga produk yang ditawarkan dapat dibeli. 

3. Sebutkan fungsi dan tujuan pembuatan teks iklan. 

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan tentang Olahraga Renang

Pembahasan: 

Adapun fungsi dan tujuan pembuatan iklan dibedakan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

- Fungsi Informasional

Artinya iklan memberitahukan kepada konsumen tentang karakteristik suatu produk dan manfaat yang diperoleh.