Contoh Soal dan Pembahasan Materi Akibat Rotasi dan Revolusi Bumi

By Grace Eirin, Kamis, 17 Maret 2022 | 19:15 WIB
Rotasi dan revolusi Bumi. (Pexels/Anang Santoso)

Akibat rotasi bumi adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan tentang Kebersihan Pangkal Kesehatan

- Terjadinya pergantian siang dan malam

Bagian bumi yang menghadap ke matahari akan mengalami siang hari dan baian yang membelakangi matahari mengalami malam hari.

Selama 12 jam akan bergantian yang tadinya malam berganti menjadi siang begitu juga yang tadinya siang berganti malam.

- Terjadinya gerakan semu matahari