Ingin Rumah Bersih Bebas Debu? Ini 5 Cara Mudah untuk Bersihkan Debu di Rumah

By Thea Arnaiz, Kamis, 24 Maret 2022 | 17:30 WIB
Tips-tips mengurangi debu di dalam rumah, agar tidak membahayakan kesehatan. (Foto oleh Polina Zimmerman dari Pexels)

Jika sudah terlihat kusam, lapisi perabotan kayu dengan pernis, agar terlihat seperti baru. 

5. Membersihkan Dua Kali 

Ketika sedang melakukan kegiatan bersih-bersih rumah rutin, biasanya debu-debu akan beterbangan di sekitar rumah dan menempel di atas permukaan perabotan.

Untuk mengatasinya, bersihkanlah bagian plafon rumah terlebih dahulu, lalu dinding, dan bersihkan perabotan sebelum membersihkan lantai.

Setelah itu, bersihkan kembali perabotan menggunakan cairan pembersih yang aman bagi materialnya.

Baca Juga: Perhatikan Mulai Sekarang, Ini 5 Kesalahan Memasak Telur yang Masih Sering Dilakukan, Salah Satunya Tak Perhatikan Jenis Wajan

Terakhir bersihkan lantai dengan mengepelnya menggunakan pembersih. 

Nah, itulah cara-caranya mengurangi penumpukan debu di dalam rumah.

Debu yang menumpuk dan tidak pernah dibersihkan, dapat membahayakan sistem pernapasan serta memicu penyakit asma. 

Tonton video ini, yuk! 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.