5 Kebiasaan Saat Puasa Ini Justru Merusak Kesehatan, Salah Satunya Tidur Seharian

By Niken Bestari, Minggu, 10 April 2022 | 18:00 WIB
Sebaiknya hindari tidur seharian saat berpuasa. (Pixabay)

5. Tidur Seharian

Puasa bukan alasan bagi kita untuk bermalas-malasan, ya. teman-teman.

Meski kita merasa tenaga sedikit berkurang karena tidak makan dan minum di siang hari, bukan berarti kita boleh tidur sepanjang hari, ya.

Tidur cukup itu penting. Tapi, tidur yang terlalu lama justru bisa menyebabkan badan jadi tidak segar pada saat bangun karena metabolisme terganggu.

Lakukanlah aktivitas seperti biasa. Jika ingin tidur, teman-teman bisa memilih tidur di siang hari selama satu hingga dua jam saja, ya.

Kuis!

Kenapa kita sebaiknya tidak tidur setelah sahur?

Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.