b. Apa nama gerakan Bumi yang ditunjukkan oleh gerakan mengelilingi lampu?
c. Apa saja akibat dari gerakan tersebut?
d. Apa nama gerakan Bumi yang ditunjukkan oleh gerakan memutar globe berlawanan arah dengan perputaran jarum jam?
Jawaban:
a. Benda langit yang diwakili oleh globe adalah Planet Bumi dan lampu adalah Matahari.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Mobilitas Penduduk
b. Gerakan tersebut adalah Revolusi Bumi.
c. - Perbedaan musim
- Perbedaan lamanya siang dan malam
- Perubahan rasi bintang
- Gerak semu tahunan Matahari.
Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.
Sumber: Buku Penilaian Tematik (BUPETIK) Kelas 6 SD/MI Tema Bumiku, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Erlangga.
Kuis! |
Apa itu revolusi Bumi? |
Petunjuk: Cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.