Tapi ternyata langsung tidur setelah makan sahur bukanlah hal yang tepat untuk dilakukan.
Ada baiknya teman-teman memberikan jarak waktu antara makan dan tidur.
Langsung tidur setelah selesai makan sahur bisa menimbulkan beberapa masalah kesehatan.Simak di sini bahaya langsung tidur setelah sahur dan waktu yang tepat untuk kembali tidur.
5. Bagaimana Cara Mengatasi Efek Samping Vaksin Booster Ketika Berpuasa?
Masyarakat Indonesia masih terus dianjurkan untuk melakukan vaksin dosis ketiga atau vaksin booster.
Seperti vaksinasi COVID-19 sebelumnya, vaksin booster menimbulkan sejumlah efek samping.
Efek samping vaksin booster ini bisa berbeda-beda setiap orang.
Vaksin booster biasanya bisa menimbulkan efek samping seperti demam, kelelahan, sakit kepala, meriang, nyeri otot, mual, muntah, bahkan diare.
Lalu, bagaimana ya mengatasinya kalau kita sedang menjalankan ibadah puasa? Yuk, cari tahu cara mengatasinya di artikel ini.
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.