Museum Dewantara Kirti Griya, Peninggalan Ki Hajar Dewantara

By Fransiska Viola Gina, Minggu, 1 Mei 2022 | 10:09 WIB
Museum Taman Siswa, Peninggalan Ki Hajar Dewantara (Dok. BPCB DIY)

Pada tanggal 18 Agustus 1951, pembelian rumah seluas 5.594 meter persegi itu dihibahkan kepada Yayasan Persatuan Tamansiswa. 

Setelah melewati beberapa proses, Museum Dewantara Kirti Griya ini akhirnya diresmikan pada Mei 1970. Itu bertepatan dengan Hari Pendikan Nasional. 

Bahkan pada tahun 2007, bangunan ini dinyatakan sebagai cagar budaya karena menyimpan bena bersejarah dan peninggalan budaya. 

Koleksi Museum Dewantara Kirti Griya

Teman-teman bisa menikmati koleksi yang cukup banyak di Museum Dewantara ini.

Koleksinya mencapai 3.257 buah yang terdiri dari koleksi historika (sebanyak 1.70) dan koleksi filologika (sebanyak 2.050). 

Dua jenis koleksi ini dibagi menjadi 3 hal, yakni:

Baca Juga: Contoh Kalimat Menggunakan Kata Inden, Spesifikasi, Modern, Museum, dan Gulden

1. Bangunan, berupa rumah bekas tempat tinggal Ki Hajar Dewantara

2. Koleksi Realia, yakni koleksi benda yang berhubungan dengan Ki Hajar yang memiliki peran dalam peristiwa sejarah seperti naskah, perabotan, pakaian, alat kerja hingga arsip.

3. Koleksi lainnya berupa foto, benda pecah belah, surat kabar, dan buku-buku. 

Ruang dan Fasilitas Museum Dewantara Kirti Griya