Tanah dengan pH netral, yaitu tingkat keasamannya berada di antara 6,5 sampai 7,8, adalah ukuran pH yang tepat untuk bercocok tanam.
Pupuk yang tepat dapat membuat tanaman bisa tumbuh dengan subur.
Namun, jika kandungan unsur-unsur pada pupuk ini tidak dibutuhkan oleh tanaman, maka akan terjadi beberapa masalah.
Kelebihan bahan kimia dalam pupuk akan menyebabkan tanah kehilangan kesuburannya, sehingga memengaruhi pertumbuhan tanaman.
Kuis! |
Sebutkan salah satu fungsi garam bagi tanaman! |
Petunjuk: Cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.