Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Pola Lantai Tarian Tradisional

By Fransiska Viola Gina, Selasa, 10 Mei 2022 | 10:30 WIB
Contoh soal dan pembahasan materi tentang pola lantai tari tradisional. (PIXABAY/SZimmermann_DE)

Bobo.id - Dalam seni tari, perlu adanya pola lantai sebagai petunjuk penari dalam melakukan gerakannya. 

Pentingnya penerapan pola lantai dalam komposisi tari yaitu akan menempatkan dan menata letak penari sedemikian rupa. Ini dilakukan untuk memperindah pertunjukan tari. 

Melalui contoh soal ini, teman-teman akan belajar tentang pola lantai tarian tradisional

Pada contoh soal ini, akan diikuti dengan pembahasan yang lengkap dan mudah dipahami.

Yuk, simak contoh soal dan pembahasan lengkap tentang pola lantai tarian tradisional berikut!

1. Apa yang dimaksud pola lantai dalam seni tari?

Pembahasan