Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Pola Lantai Tarian Tradisional

By Fransiska Viola Gina, Selasa, 10 Mei 2022 | 10:30 WIB
Contoh soal dan pembahasan materi tentang pola lantai tari tradisional. (PIXABAY/SZimmermann_DE)

Pada tari jaipong, menggunakan pola lantai garis lurus yang berfungsi untuk memperindah tarian, memperjelas tujuan gerakan, serta untuk menonjolkan pemeran utama dalam tarian tersebut.

Pada tari saman, menggunakan pola lantai garis horizontal yakni penari berbaris lurus ke samping. Pola ini memiliki makna sebagai hubungan antara manusia dengan manusia.

5. Sebutkan 3 tarian yang menggunakan pola lantai diagonal!

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 Tema 9, Soal Teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan' Halaman 186

Pembahasan