5 Cara Menghilangkan Garis di Excel Sebelum Diprint, Apa Saja?

By Thea Arnaiz, Rabu, 1 Juni 2022 | 15:00 WIB
Cara menghilangkan garis di Excel perlu diketahui. (Foto oleh Mary Taylor: https://www.pexels.com/id-id/foto/pangkas-siswi-multietnis-dengan-laptop-dan-buku-kerja-mengerjakan-pekerjaan-rumah-di-luar-ruangan-5896667/)

- Lalu, sorot pada bagian Show dan hapus centang pada bagian Gridlines. 

- Terakhir, garis pada lembar kerja sudah hilang dan bisa kita print. 

2. Menggunakan Excel Options 

Cara menghilangkan garis pada Excel selanjutnya adalah menggunakan Excel Options. Inilah langkah-langkah menghilangkan garis Excel agar hasil print terlihat rapi. 

- Bukalah dokumen Microsoft Excel yang ingin dihilangkan garisnya. 

- Setelah itu, klik menu bar pada bagian File. 

- Lalu, pilih Advanced dan carilah pilihan Display option for this worksheet. 

Baca Juga: 6 Cara Print Excel agar Tidak Terpotong

- Kemudian, cari di bagian itu pilihan Show gridlines dan hapus centangnya. 

- Terakhir, klik Ok. Jika ingin dikembalikan seperti semula tinggal centang lagi bagian Show gridlines. 

Maka, dokumen sudah bisa kita print tanpa garis lagi. 

3. Menggunakan Warna Background