Materi Matematika dalam Bahasa Inggris, Kelas 5 Semester 2 Beserta Contohnya

By Niken Bestari, Kamis, 2 Juni 2022 | 14:30 WIB
Materi 'matematika' bahasa Inggris untuk belajar UKK. (Photo by Keira Burton from Pexels)

Bobo.id - Teman-teman kelas 5 sekarang pasti sedang persiapan untuk ujian kenaikan kelas (UKK).

Salah satu materi untuk UKK Kelas 5 Semester 2 adalah materi Matematika.

Nah, untuk menyegarkan ingatan teman-teman akan materi Matematika bahasa Inggris, yuk, kita belajar bersama Bobo berikut ini.

Materi Matematika Bahasa Inggris Kelas 5 Semester 2

Counting (Berhitung)

+ plus (ditambah)

- minus (dikurangi

x times/multiplied (dikali)

: divided (dibagi)

Baca Juga: Materi Bahasa Inggris 'Things at School' Beserta Contoh Kosakata dan Kalimat

= equals (sama dengan)

Contoh Kalimat Berhitung