Menggambar lingkaran ini digunakan untuk melatih motorik halus seseorang.
Setelah motorik halusnya kembali terlatih, seorang yang secara alami kidal namun sudah menggunakan tangan kanannya, akan mulai berlatih untuk menulis.
Biasanya, latihan ini akan lebih mudah dilakukan oleh anak-anak, dibandingkan dengan orang yang sudah dewasa.
(Penulis: Tyas Wening)
Baca Juga: Wah, 4 Tokoh Terkenal di Dunia Ini Ternyata Kidal, Pernah Tahu?
----
Kuis! |
Apa |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.