Mengapa Masih Sering Terjadi Hujan Meski Sudah Memasuki Musim Kemarau? Ini Penjelasan dari BMKG

By Fransiska Viola Gina, Minggu, 17 Juli 2022 | 11:30 WIB
Masih sering terjadi hujan meski sudah memasuki musim kemarau. (freepik/kireyonok-yulia)

Ada pula DI Yogyakarta, Jawa Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Utara, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Gorontalo, Sulawesi Barat, dan Sulawesi Tenggara. 

Sementara itu, BMKG juga memprediksi prakiraan hujan potensi sedang hingga lebat, teman-teman. 

Wilayah itu antara lain, Jawa Barat, Jawa Tengah, Kalimantan Tengah, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Maluku Utara, Maluku, Papua Barat, dan Papua. 

Bapak Guswantto menghimbau kepada masyarakat untuk mewaspadai terhadap kemungkinan potensi hujan yang bisa menimbulkan bencana. 

Bencana hidrometeorologi itu seperti banjir, longsor, hingga banjir bandang, teman-teman. 

Baca Juga: Mengapa di Indonesia Masih Sering Turun Hujan Meski Sudah Masuk Musim Kemarau? Ini Penjelasan BMKG

Selain itu, Deputi Bidang BMKG juga menghimbau agar kita tetap waspada terhadap dampak kekeringan.

Kita bisa menyimpan cadangan air selama hujan terjadi, supaya tidak mengalami kekurangan air saat musim kemarau.

----

Kuis!

Apa saja fenomena yang menyebabkan masih terjadi hujan saat musim kemarau?

Petunjuk: cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.