Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Pembuatan Gambar Cover Buku

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 29 Juli 2022 | 15:45 WIB
Contoh soal dan pembahasan materi tentang cover buku. (freepik)

5. Sebutkan macam-macam desain gambar pada cover buku!

Pembahasan

Ada dua jenis desain gambar pada cover buku, antara lain:

Baca Juga: Karakteristik Kelinci dan Siput, Cari Jawaban Kelas 5 Tema 1

- Cover buku dengan latar putih dan tulisan sederhana

Cover buku jenis ini tidak memiliki gambar. Hanya berisi nama penerbit, nama pengarang, dan judul buku. 

Cover buku jenis ini banyak ditemukan ruang kosong atau tidak ada tulisan. Ini bertujuan agar mata tidak pusing karena melihat banyak gambar. 

- Cover buku dengan desain penuh warna dan gambar

Cover buku jenis ini memiliki gambar ilustrasi dan judul yang dominan (berukuran besar). Gambar ilustrasi adalah gambar yang terletak pada sebuah teks. 

Tujuan gambar ilustrasi adalah untuk memperjelas dan menerangkan isi bacaan.  

Nah, itulah lima contoh soal dan pembahasan tentang pembuatan cover buku. Semoga bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya. 

----

Kuis!

Biasanya bagian punggung buku disesuaikan berdasarkan apa?

Petunjuk: cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.