4 Jenis Daun Berdasaran Bentuk Tulang Daun dan Contohnya, Mulai Tulang Daun Sejajar Hingga Melengkung

By Fransiska Viola Gina, Minggu, 14 Agustus 2022 | 11:00 WIB
Empat jenis daun berdasarkan bentuk tulang daunnya. (PIXABAY/ruttinan)

Biasanya tulang daun menjari berjumlah gasal dengan bagian tengah paling besar dan memanjang, sedangkan bagian samping akan terlihat semakin pendek. 

Contoh tumbuhan dengan tulang daun menjari atau palminervis adalah tumbuhan pepaya, singkong, kapas, dan jarak.

4. Tulang Daun Melengkung

Tanaman sirih sebagai contoh tanaman dengan daun melengkung. (PIXABAY/mayapujiati)

Tulang daun melengkung adalah bentuk tulang daun yang memiliki susunan seperti garis-garis lengkung dan ujungnya terlihat menyatu.

Umumnya daun ini akan memiliki satu tulang yang besar di tengah dan tulang lainnya akan mengikuti jalannya tepi daun.

Baca Juga: 4 Jenis Daun Berdasar Bentuk Tulang Daun: Tulang Daun Sejajar, Menyirip, Menjari, dan Melengkung

Contoh tumbuhan yang memiliki tulang daun melengkung atau cervinervis adalah tumbuhan sirih, eceng gondok, kuping gajah, dan genjer.

Nah, itulah empat jenis daun yang dikelompokkan berdasarkan tulang daunnya. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya. 

----

Kuis!

Apa saja contoh tumbuhan dengan tulang daun sejajar?

Petunjuk: cek di halaman 

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.