Contoh Pelanggaran HAM di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat

By Niken Bestari, Rabu, 17 Agustus 2022 | 15:45 WIB
Apa saja contoh pelanggaran HAM di lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat? (Pixabay)

- Anak-anak yang tidak menghormati kedua orang tuanya.

- Anak-anak yang suka berbohong dan merugikan orang tuanya.

2. Contoh Pelanggaran HAM di Lingkungan Sekolah

- Murid-murid saling menghina.

- Adanya kasus perundungan (bullying) di antara murid.

- Tawuran pelajar antar sekolah.

- Adanya kasus diskriminasi di sekolah berlatar belakang SARA.

- Guru yang memberikan hukuman fisik berlebihan pada para murid.

- Guru yang melakukan kekerasan pada para murid.

3. Contoh Pelanggaran HAM di Lingkungan Masyarakat

- Tindakan main hakim sendiri.

Baca Juga: Faktor Penyebab Pelanggaran HAM Secara Internal dan Eksternal