Bagaimana Cara yang Bisa Dilakukan untuk Menjaga Ketertiban, Kerukunan, dan Kedamaian di Lingkungan Masyarakat?

By Thea Arnaiz, Selasa, 23 Agustus 2022 | 13:00 WIB
Kunci jawaban materi PPKn Kurikulum Merdeka, cara yang bisa dilakukan untuk menjaga ketertiban, kerukunan, dan kedamaian di lingkungan. (Foto oleh Guduru Ajay bhargav/pexels)

7. Mengutamakan Kepentingan Bersama 

Dalam kehidupan bermasyarakat, kita tidak boleh mementingkan diri sendiri.

Tetapi, harus memahami kondisi anggota masyarakat lainnya dan harus mengutamakan kepentingan bersama. Sehingga, kita dapat hidup dalam tertib, rukun, dan damai. 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

Sumber: Buku Siswa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas 8 SMP, Kurikulum Merdeka, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. 

Baca Juga: Bagaimana Cara Menyikapi Perbedaan Ketika Berteman? Materi Kelas 4 SD Tema 1

---

Kuis!
Apa itu sistem desentralisasi?
Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.