Menjawab Pertanyaan dari Teks 'Mencangkok Tanaman', Materi Kelas 3 SD Tema 1

By Amirul Nisa, Senin, 29 Agustus 2022 | 12:15 WIB
Pohon apel salah satu tumbuhan yang bisa dikembangbiakan dengan cara mencangkok. (freepik)

5. Berapa lama waktu dibutuhkan sebelum tanaman cangkok dipisahkan dari induknya?

Jawab

Butuh waktu sekitar satu sampai dua bulan untuk akar tumbuh dan kemudian dahan bisa dipotong untuk ditanam.

Nah, itu tadi penjelasan tentang cara perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif buatan, yaitu mencangkok.

----

Kuis!

Apa saja cara tumbuhan berkembang biak? 

Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.