6. Sarah mengamati lukisan di ruangan itu dengan seksama.
7. Hari ini aku bersama temanku akan menyaksikan pertunjukan seni tari.
8. Besok aku akan menemui temanku yang sudah lama tak bertemu.
9. Apakah kamu memerhatikan apa yang diterangkan guru siang tadi?
10. Kepala sekolah SMP 1 Surakarta mengawasi jalannya ujian sekolah.
Nah, itulah penjelasan terkait kata lain dari 'melihat' dan contoh penggunaannya dalam kalimat. Semoga bisa bermanfaat, ya.
Baca Juga: Kata Lain dari 'Besar' Menurut KBBI Serta Contoh Kalimat
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan melihat menurut KBBI? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.