Contoh Soal Sifat Distributif Perkalian Bilangan Positif dan Negatif

By Grace Eirin, Senin, 5 September 2022 | 09:30 WIB
Cara menghitung perkalian bilangan bulat dengan sifat distributif. (Keira Burton/Pexels)

= 120 + 360

= 480

3. Hitunglah soal perkalian bilangan negatif berikut dengan menggunakan sifat distributif!

a. 6 x (2 - 10)

b. ((-3) + 2) x 8

Pembahasan: 

a. 6 x (2 - 10)

= (6 x 2) + (6 x (-10))

= 12 + (-60)

= -48

b. ((-3) + 2) x 8

= ((-3) x 8) + (2 x 8)