Hal ini juga merupakan akibat dari minimnya edukasi dan fasilitas kesehatan.
5. Banyak Pengangguran
Di negara berkembang, angka pengangguran masih tergolong tinggi karena lowongan pekerjaan yang tersedia masih belum tersebar secara merata.
Selain itu, tingkat pendidikan yang kurang merata juga menjadi salah satu faktor yang menyebabkan besarnya angka pengangguran.
6. Impor Lebih Tinggi Dibanding Ekspor
Dikarenakan rendahnya pengelolaan SDA dan SDM negara berkembang, negara berkembang lebih sering membeli barang dari luar negeri.
Contoh negara berkembang antara lain Indonesia, Brasil, dan hampir seluruh negara Afrika.
Nah, itulah tadi penjelasan tentang perbedaan negara maju dan berkembang serta ciri-cirinya masing-masing.
(Penulis: Yopi Nadia, Sarah Nafisah)
Baca Juga: 5 Negara serta Perwakilannya yang Terlibat dalam Penandatanganan Deklarasi Bangkok di Thailand
Kuis! |
Berapa jumlah negara di dunia? |
Petunjuk: Cek halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.