7 Makanan Unik Khas Indonesia, Ada Sate Ulat Sagu hingga Tempoyak

By Amirul Nisa, Jumat, 23 September 2022 | 17:30 WIB
Tempoyak yang dicampur dengan cabai sebagai lauk khas Sumatra Selatan. (Creative Commons/Mdsheth1986)

Karena itu, rasa dari sambal ini pedas dan segar, yang perlu teman-teman coba bila menyukai makanan pedas.

Punya rasa yang pedas dan segar, kita wajib coba makan sambal colo colo.

6. Tempoyak

Makanan unik lainnya adalah tempoyak yang merupakan makanan khas dari Sumatra Selatan.

Selain itu, makanan ini juga bisa ditemukan dengan mudah di Jambi atau Lampung.

Tempoyak adalah buah durian yang sudah difermentasi dan dijadikan sebagai lauk untuk mendampingi nasi.

Makanan ini dibuat menggunakan daging durian lokal yang kemudian diberi garam dan kemudian difermentasi selama tiga hingga lima hari untuk mendapatkan cita rasa yang nikmat.

Makanan ini memiliki rasa asam yang cocok dimakan sebagai lauk dengan nasi hangat.

7. Botok Tawon

Masyakrat Jawa pasti sudah tidak asing dengan makanan bernama botok yang bisa dibuat dari berbagai campuran sayur dan juga bumbu.

Tapi dari semua jenis botok, ada satu yang unik, yaitu botok tawon.

Baca Juga: Bubur Sumsum hingga Bubur Ayam, Ini 6 Menu Bubur Khas Indonesia Cocok untuk Sarapan