Namun, nilai-nilai Pancasila berlaku untuk seluruh masyarakat Indonesia tanpa memandang perbedaan latar belakang.
Nilai-nilai pancasila wajib dijadikan pedoman hidup bagi seluruh rakyat Indonesia.
3. Apa arti semboyan Bhinneka tunggal ika?
Jawab:
Bhinneka tunggal ika artinya berbeda-beda tetapi tetapi satu jua.
Maksudnya adalah walaupun latar belakang masyarakatnya beragam, namun semua tetap satu sebagai bangsa Indonesia.
4. Jelaskan arti penting keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia?
Jawab:
Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia memiliki penting penting dalam menentukan keberhasilan pembangunan yang sedang dilaksanakan negara kita.
Sebab dengan adanya keutuhan NKRI maka visi dan misi yang ingin dicapai oleh Indonesia akan bisa dicapai.
Perpecahan tentunya tidak akan bisa membuat Indonesia meraih cita-cita yang disebutkan pada alinea ke-4 Pembukaan UUD 1945.
Baca Juga: Soal dan Pembahasan 'Konstitusi dan Norma di Masyarakat', Buku PPKn Kurikulum Merdeka Kelas 4 SD