7. Neuritis Optik
Mata juga bisa sakit karena saraf optik yang menghubungkan bagian bola mata ke otak terganggu atau disebut dengan neuritis optik.
Umumnya, penyebab neuritis adalah infeksi bakteri atau virus pada saraf optik.
Nah, itulah berbagai macam penyebab mata sakit, mulai dari blefaritis hingga neuritis optik.
---
Kuis! |
Apa saja gejala umum mata sakit? |
Petunjuk: Cek halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.