Penyebab Tanaman Kerdil
Selain karena kekurangan hormon sitokinin, terlalu sedikit memberikan pupuk akan menyebabkan tanaman menjadi kerdil.
Pemberian pupuk pada tanaman juga harus mengikuti kebutuhan masing-masing tanaman.
Pupuk sebagai faktor yang memengaruhi pertumbuhan tanaman dari luar tidak dapat bekerja dengan baik tanpa adanya media tanam.
Inilah pentingnya media tanam yang bernutrisi untuk tumbuhan, sebab tanah kurang nutrisi akan menyebabkan tumbuhan menjadi kerdil.
Beberapa jenis tumbuhan, misalnya aglaonema tidak boleh terlalu lama terpapar sinar matahari langsung supaya mencegah tumbuhan menjadi kerdil.
---
Kuis! |
Apa fungsi sitokinin jika bekerja sama dengan auksin? |
Petunjuk: Cek halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Khusus di bulan Oktober 2022, ada diskon 10% untuk berlangganan semua majalah dari Media Anak Grid Network - Kompas Gramedia.
Untuk langganan:
Majalah Bobo: https://bit.ly/PROMOBOBOOKTOBER
Majalah Bobo Junior: https://bit.ly/PROMOBOJUNOKTOBER
Majalah Mombi SD: https://bit.ly/PROMOMOMBISDOKTOBER
Majalah Mombi TK: https://bit.ly/PROMOMOMBIOKTOBER