4 Jenis Kata Serapan yang Biasa Digunakan dalam Bahasa Indonesia

By Amirul Nisa, Senin, 24 Oktober 2022 | 19:20 WIB
Mengenal kata serapan yang ada di Bahasa Indonesia. (RODNAE Productions/pexels)

Penerjemahan ini pun tidak harus berasal dar satu kata saja, namun akan ada penyesuaian makna.

Contoh:

- Unduh, kata terjemahan dari download

- Linimasa, kata terjemah dari timeline

- Papan ketik, kata terjemah dari keyboard

- Proyek rintisan, kata terjemah dari project

4. Kreasi

Kreasi merupakan cara penyerapan yang terjadi akibat adanya pemakai bahasa yang mengambil konsep dasar dalam bahasa sumbernya. Setelah mendapatkan bahasa dasar, barulah dicari padanannya dalam bahasa Indonesia.

Cara ini mungkin mirip dengan teknik penerjemahan, tapi cara kreasi tidak harus menuntut fisik yang mirip seperti teknik penerjemahan.

Contoh:

- Shuttle berarti ulang alik

Baca Juga: 3 Kata Paling Panjang dalam Bahasa Indonesia, Tahu Artinya?