Apa Perbedaan Sumber Daya Hayati dan Non Hayati? Materi IPAS Kelas 5 SD

By Thea Arnaiz, Selasa, 8 November 2022 | 19:30 WIB
Kunci jawaban materi IPAS kelas 5 SD, Kurikulum Merdeka, penjelasan dari perbedaan sumber daya hayati dan non hayati. (pexels)

Bobo.id - Pada suatu wilayah, pasti mempunyai sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk kebutuhan hidup manusia.

Jika pada suatu wilayah tidak ditemukan sumber daya alam yang dibutuhkan, maka untuk memenuhinya adalah dengan mendatangkannya dari luar wilayah.

Jika ada sumber daya yang kelebihan, maka kita harus menyalurkannya ke luar wilayah secara merata.

Selain itu, sumber daya dibagi menjadi dua, yaitu sumber daya hayati dan non hayati. Lalu, apa perbedaan keduanya?

Pembahasan tentang keanekaragaman hayati akan dipelajari pada pelajaran Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 5 SD, Kurikulum Merdeka, Bab VI: Indonesiaku Kaya Raya.

Tepatnya topik Indonesiaku Kaya Alamnya, halaman 178. Nantinya, kita akan mengerjakan soal latihan dan mencari tahu apa kunci jawabannya.

Oleh karena itu, untuk mengetahui lebih lanjut, kerjakanlah soalnya yang ada di buku.

Apakah teman-teman sudah selesai mengerjakan soal-soalnya? Kalau sudah, coba cocokkan dengan kunci jawaban di bawah ini, ya. 

Apa perbedaan sumber daya hayati dan non hayati? 

Jawaban: 

Pengertian Sumber Daya Hayati 

Baca Juga: Apa Hubungan Kondisi Geografis dengan Keanekaragaman Hayati di Indonesia? Materi IPAS Kelas 5 SD