Hati-Hati, 4 Gejala Ini Tunjukkan Ada Peradangan di Tenggorokan

By Grace Eirin, Senin, 14 November 2022 | 16:15 WIB
Radang tenggorokan terjadi ketika terjadi iritasi pada tenggorokan. (user18526052/freepik)

2. Sensasi Gatal di Tenggorokan

Radang tenggorokan juga menimbulkan sensasi gatal di tenggorokan yang tidak kunjung hilang. 

Sebenarnya, gejala tersebut dapat sembuh dengan sendirinya, apalagi jika kita dapat mengatasinya dengan baik. 

Adapun cara mengatasi tenggorokan gatal secara alami adalah banyak minum air, berkumur dengan air hangat, perbanyak istirahat untuk pemulihan. 

3. Batuk

Infeksi yang menyebabkan radang tenggorokan juga bisa menimbulkan gejala batuk dan demam. 

Dilansir dari Livescience, batuk khas dimulai dengan napas dalam, diikuti dengan kompresi udara di paru-paru, kemudian terjadi ledakan saat udara dipaksa keluar. 

Ketika manusia mengalami batuk, ia dapat mengeluarkan udara sekitar tiga perempat botol soda dua liter.

Batuk yang terjadi sesekali tergolong normal, karena membantu menggerakkan dahak yang bertugas menjaga saluran napas agar tetap lembap.

Namun, jika batuk berlangsung lama dan tidak segera sembuh, maka harus segera mendapatkan perawatan dan pengobatan dari dokter. 

4. Suara Serak

Baca Juga: Makanan yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan saat Sakit Cacar Air