- Membantu tubuh mengatur suasana hati.
- Mendukung program diet.
- Meningkatkan kesehatan tulang.
- Meningkatkan kesehatan gigi.
- Membantu menurunkan tekanan darah tinggi.
4. Meningkatkan Kualitas Tidur Malam
Orang yang terbiasa bangun lebih pagi cenderung akan mendapatkan tidur nyenyak di malam hari, teman-teman.
Hal ini karena bangun di pagi hari akan membuat tubuh bisa mengatur ritme sirkadian yang menentukan jam alami tubuh selama 24 jam.
Ketika tubuh terpapar sinar matahari, otak akan secara otomatis mengatur ritme sirkadian memproduksi melatonin 14 jam kemudian.
Perlu diketahui, melatonin sendiri merupakan hormon pada tubuh yang berperan penting untuk mengatur waktu tidur.
5. Lebih Bahagia