Tanda Baca Hubung: Pengertian, Cara Penggunaan, dan Contohnya

By Amirul Nisa, Sabtu, 3 Desember 2022 | 13:00 WIB
Mengenal tanda hubung dan cara penggunaan atau penulisannya. (drobotdean)

- Ruang baca ini hanya diperuntukan untuk anak-anak yang ingin membaca saja.

3. Penulisan Tangga, Bulan, dan Tahun

Tanda hubung juga digunakan untuk penulisan tanggal, bulan, dan tahun yang ditulis dalam bentuk angka.

Selain itu, tanda hubung juga akan digunakan untuk menyambung huruf yang diejakan satu persatu.

Contoh:

- Menurut catatan miliki Ibu pada tanggal 09-04-1998, Adik lahir di rumah sakit di Jakarta.

- m-a-k-a-n-a-n

4. Memperjelas Bagian Kata

Tanda hubung juga bisa digunakan untuk memperjalas suatu bagian kata atau suatu ungkapan tertentu.

Contoh:

- Ber-evolusi

Baca Juga: 4 Ciri-Ciri Teks Ekposisi, Unsur, Struktur, dan Kaidah Kebahasaannya