Macam-Macam Gerak Dasar dan Gerak Spesifik dalam Olahraga Voli

By Sarah Nafisah, Rabu, 7 Desember 2022 | 19:10 WIB
Apa saja gerak dasar dan gerak spesifik dalam olahraga voli? (Photo by Kampus Production via Pexels)

Passing dengan berpasangan atau berkelompok

Passing dengan net secara berpasangan atau berkelompok

Passing dengan berlatih di lapangan kecil bersama kelompok (4 orang)

Servis Bawah

Cara melakukan gerak spesifik servis bawah:

- Letakkan kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang

- Pegang bola di salah satu tangan

- Lambungkan bola setinggi bahu

- Di waktu yang bersamaan lengan kanan diayunkan ke belakang, kemudian pukul bola dengan tangan kanan

- Perkenaan bola tepat pada tangan dan telapak tangan menghadap ke arah bola

- Pukulan dilakukan dengan tangan dalam keadaan mengepal

Baca Juga: Materi PJOK Kelas 4 SD, Perbedaan Permainan Bola Voli Pantai dan Voli pada Umumnya