Mengenal Apa Itu Sesar Gempa Aktif yang Jadi Pemicu Gempa Bumi Besar di Indonesia

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 9 Desember 2022 | 16:45 WIB
Mengenal apa itu sesar gempa dan jenis-jenisnya. (freepik/pch.vector)

Tekanan ini akan menyebabkan salah satu bidang batuan bergerak ke atas. Biasanya terjadi di area lempeng tektonik yang bertabrakan.

Selain itu, sesar ini biasanya membentuk sudut kemiringan yang lebih kecil dari 45 derajat, teman-teman. 

3. Strike-Slip Faults

Strike-Slip Faults adalah sesar yang terjadi akibat bidang batuan yang bergerak secara horizontal, yakni ke kiri dan ke kanan. 

Hal ini diketahui disebabkan oleh gaya yang bekerja pada batuan tersebut (strike-slip faults), teman-teman. 

Sebaran Sesar Aktif di Indonesia

Sebagai negara yang dilalui pertemuan lempeng-lempeng tektonik, Indonesia memiliki banyak sesar, baik sesar aktif maupun tidak aktif. 

Berikut ini rincian daftar sesar aktif di Indonesia yang tersebar di wilayah Sumatra, Jawa, dan wilayah Indonesia Timur. 

1. Sesar Aktif di Sumatra:

- Sesar Semangko

- Sesar Tarahan

Baca Juga: Tak Cuma Sesar Cimandiri, Ada 4 Sesar yang Jadi Penyebab Gempa di Jawa Barat