1. Kocok margarin, gula tepung, dan gula palem 2 menit sampai lembut. Masukkan kuning telur. Kocok rata.
2. Masukkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, baking powder, dan jahe bubuk sambil diayak dan diaduk rata.
3. Masukkan ke dalam kantung plastik segitiga. Beri spuit di ujungnya.
4. Semprot membentuk angka 8 di atas loyang yang diolesi tipis margarin.
5. Oven dengan api bawah pada suhu 140 derajat Celsius, 30 menit sampai matang.
6. Celup ujung-ujung kue keringnya ke dalam cokelat masak putih leleh.
2. Resep Semprit Milo
Bahan:225 gram margarin100 gram minuman susu cokelat bubuk Milo50 gram gula tepung1/4 sendok teh esens vanila1 buah kuning telur200 gram tepung terigu protein rendah25 gram maizena20 gram susu bubuk20 gram cokelat keping
Cara Membuat: